Rating Pemain Barcelona Pasca Kalahkan Rayo 1-0, Szczesny Tertinggi!

Rating Pemain Barcelona Pasca Kalahkan Rayo 1-0, Szczesny Tertinggi!

Wojciech Szczesny mendapat rating tertinggi saat Barcelona mengalahkan Rayo Vallecano 1-0 di lanjutan La Liga, Selasa, 18 Februari 2025-Instagram @fcbarcelona-

Bermain cukup kompak di lini tengah. Ia berperan sebagai penghubung lini belakang dan lini depan Blaugrana.

BACA JUGA:Barcelona vs Alaves 1-0: Lewandowski Pahlawan Blaugrana!

Depan

Raphinha 7/10

Raphinha menunjukkan performa luar biasa. Ia terus mengancam pertahanan lawan dengan aksi individunya

Lamine Yamal 6,5/10

Yamal terus merepotkan bek lawan meskipun tidak berhasil mencetak gol. Ia memberikan kontribusi penting dalam serangan.

Robert Lewandowski 7,5/10

Lewandowski menjadi penentu kemenangan Barcelona. Ia mencetak gol dari titik putih. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: