Kecelakaan Beruntun di Tol Jakarta-Cikampek KM 23, Lalu Lintas Padat hingga Cikarang Barat

Kecelakaan Beruntun di Tol Jakarta-Cikampek KM 23, Lalu Lintas Padat hingga Cikarang Barat

Arus mudik yang mulai terpantau padat, Jasa Marga memberlakukan simulasi one way atau satu arah di Tol Cikampek hingga Tol Cikopo-Palimanan (Cipali)-Dok. Jasa Marga-

Petugas juga mengingatkan pentingnya menjaga jarak aman antar kendaraan dan selalu mematuhi rambu lalu lintas guna menghindari kecelakaan serupa di masa mendatang.

BACA JUGA:Inilah Rute Program Mudik Gratis yang Digelar Kejaksaan Agung RI

Selain itu, pengendara diminta untuk memperhatikan informasi terbaru mengenai kondisi lalu lintas, termasuk penerapan sistem rekayasa lalu lintas seperti One Way dan Contraflow yang diberlakukan di beberapa titik Tol Jakarta-Cikampek untuk mengurai kepadatan.

Dengan upaya penanganan yang terus dilakukan, diharapkan lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek dapat kembali normal dalam waktu dekat.

Bagi pengendara yang akan melintas, diharapkan untuk tetap sabar dan mencari jalur alternatif jika memungkinkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: