Lee Min Ho Sempat Tolak Proyek Omniscient Reader: The Prophecy, Apa Sebab?

Lee Min Ho Sempat Tolak Proyek Omniscient Reader: The Prophecy, Apa Sebab?

Lee Min Ho sempat tolak proyek Omniscient Reader: The Prophecy, apa sebab? Foto: Lee Min Ho dalam salah satu adegan film. -Lotte Entertainment-

"Setelah melewati usia 30-an dan mampu menyampaikan cerita dan emosi yang lebih dalam, saat itulah aku ingin tampil dalam film," jelasnya. "Itulah mengapa aku butuh waktu yang cukup lama untuk mau main film lagi," lanjut aktor Boys Over Flower itu.

Dengan kembalinya Lee Min Ho ke layar lebar lewat film Omniscient Reader: The Prophecy, penonton tak hanya disuguhkan penampilan memukau. Tapi juga refleksi mendalam dari sang aktor tentang makna peran yang ia ambil.

Menjelang 20 tahun perjalanan kariernya, Lee Min Ho membuktikan bahwa kualitas dan ketulusan dalam berkarya tetap menjadi prioritas utamanya. So, jangan lewatkan Omniscient Reader: The Prophecy yang tayang reguler mulai 30 Juli 2025 di Indonesia! (*)

*Mahasiswa magang dari Petra Christian University

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: korea joongang daily