Hari Batik Nasional 2025, Gubernur Khofifah Ajak Generasi Muda Jadikan Batik Simbol Gaya Berbudaya

Hari Batik Nasional 2025, Gubernur Khofifah Ajak Generasi Muda Jadikan Batik Simbol Gaya Berbudaya

Khofifah ajak generasi muda jadikan batik sebagai simbol gaya hidup berbudaya-Humas Pemprov Jatim -

Motif Gerbang Baru Nusantara menampilkan Surya Majapahit sebagai elemen utama. Selain berfungsi sebagai ragam hias, simbol tersebut merepresentasikan kejayaan, kebesaran, dan pencerahan pada masa gemilang Kerajaan Majapahit.

Khofifah menegaskan bahwa pelestarian batik adalah bagian dari menjaga identitas bangsa sekaligus memperkuat persatuan. Pemprov Jatim bahkan telah menerbitkan Peraturan Gubernur Jatim Nomor 15 Tahun 2025 yang mewajibkan seluruh ASN dan non-ASN di lingkup Pemprov mengenakan batik setiap Hari Batik Nasional.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: