7 Cara Merayakan Hari Ayah Nasional yang Hangat dan Berkesan
Hari Ayah Nasional mengingatkan pentingnya menghargai sosok ayah melalui perayaan kecil yang penuh makna. --iStock
Cobalah melakukan hal-hal yang biasa ayah kerjakan. Seperti mencuci mobil, membersihkan motor, atau memperbaiki peralatan rumah.
Tindakan kecil itu menunjukkan rasa peduli dan menghargai usaha ayah dalam menjaga kenyamanan keluarga.
Selain membantu meringankan tugasnya, kegiatan tersebut juga bisa menjadi bentuk kasih sayang tanpa banyak kata.
BACA JUGA: 6 Tahapan Menerapkan Sittervising Parenting Agar Orang Tua Bebas Burnout dan Anak Makin Kreatif
BACA JUGA: Tantangan dan Strategi Parenting Era Digital
Merayakan Hari Ayah sejatinya bukan tentang kemewahan atau hadiah bernilai tinggi. Melainkan tentang menghargai sosok yang sudah berjuang untuk keluarga.
Ayah mungkin tidak selalu mengekspresikan kasih sayangnya dengan kata-kata. Tetapi setiap tindakannya penuh makna dan pengorbanan.
Hari Ayah Nasional menjadi waktu yang tepat untuk menunjukkan rasa terima kasih kepada ayah dengan cara sederhana namun tulus.
Apa pun bentuk perayaannya, yang penting adalah niat untuk menghargai kehadiran ayah sebagai figur yang senantiasa memberi tanpa banyak kata. (*)
*) Mahasiswa magang dari Prodi Sastra Inggris, Universitas Negeri Surabaya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: