Lukisan Black Madonna dan Tradisi Penghormatan Warga Polandia pada Bunda Maria Jelang Natal

Lukisan Black Madonna dan Tradisi Penghormatan Warga Polandia pada Bunda Maria Jelang Natal

Lukisan Black Madonna di Biara Jasna Gora, Polandia.-Maria Yessy-

Ribuan peziarah dari beberapa negara tiap tahun mengunjungi Biara Jasna Gora. Mereka menyaksikan langsung lukisan Black Madonna.

Dinamakan Black Madonna karena konon lukisan itu pernah terbakar karena peperangan. Namun, tak sampai merusaknya.

BACA JUGA:9 Lagu Natal yang Dikover Idol K-Pop: Nayeon TWICE Manis, V BTS Jazzy Abis

BACA JUGA:Misa Malam Natal Surabaya Ajak Umat Teladani Para Gembala di Bethlehem

Hanya sisa api menjadikan figur Maria dan Yesus dalam lukisan tersebut tampak menghitam. “Warga Polandia menggelari Bunda Maria sebagai Pelindung Rakyat Polandia. Dalam Bahasa Inggris, lukisan tersebut terkenal dengan nama Black Madonna of Czestochowa,” pungkasnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: harian disway