21 Orang Tewas dan 30 Terluka Parah Akibat Laka Kereta Api Cepat di Spanyol

21 Orang Tewas dan 30 Terluka Parah Akibat Laka Kereta Api Cepat di Spanyol

Tabrakan dua kereta api berkecepatan tinggi di Spanyol pada Minggu malam, 18 Januari 2026-@eleanorinthesky-X

Perdana Menteri Spanyol, Pedro Sanchez melalui laman pribadinya di X menyampaikan bela sungkawa yang sangat mendalam kepada keluarga dan orang-orang terkasih dari para korban. 

"Saya ingin anda tahu bahwa seluruh negeri bersama anda di masa yang sangat sulit ini. Seluruh layanan darurat bekerja secara terkoordinasi tanpa henti" ujar Pedro.

Hingga berita ini dimuat, layanan kereta api dari Wilayah Andalusia ke Madrid telah diberhentikan sementara menyusul tabrakan dua kereta api berkecepatan tinggi tersebut.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: bbc