Indonesia Masters 2026 Tawarkan Pengalaman Baru di Istora Senayan, Ini Perubahannya
Para pekerja sedang menyelesaikan desain pintu masuk Istora Senayan untuk Indonesia Masters 2026 pada Senin, 19 Januari 2026-Ragil Putri Irmalia-
Indonesia Masters 2026 diikuti 274 pemain dari 21 negara. Nama-nama besar yang akan tampil antara lain Aaron Chia/Soh Wooi Yik, Jonatan Christie, Chen Yu Fei, Ratchanok Intanon, hingga Anders Antonsen. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: