Pemasangan Lampu Ornamen Natal di Balai Pemuda Surabaya
Upload By:
Julian Romadhon|
Kamis / 21-12-2023,10:19 WIB
Pemkot Surabaya memasang berbagai hiasan Natal di sejumlah lokasi di Surabaya. Hal tersebut sebagai wujud menjaga semangat toleransi, keharmonisan, dan menghormati antarumat beragama. (Moch Sahirol/Harian Disway)
Menjelang perayaan Hari Natal 2023, Petugas Dinas Lingkungan Hidup (DLH) memasang lampu ornamen Natal di Halaman Balai Pemuda Surabaya, Jawa Timur. Kamis, 21 Desember 2023. (Moch Sahirol/Harian Disway)
Pemasangan ornamen Natal di Balai Pemuda dilakukan sejak Kemarin, hingga saat ini masih dilakukan pemasangan lampu neon flex ukuran 10 Meter sebanyak 3 unit dipastikan nanti malam sudah bisa dinikmati oleh warga Kota Surabaya. (Moch Sahirol/Harian Disway)