Kalau Jadi Presiden, Prabowo Janji Dirikan Kedutaan RI di Palestina

Kamis 04-01-2024,20:27 WIB
Reporter : Taufiqur Rahman
Editor : Taufiqur Rahman

“Kami tentu mengetahui hal ini sulit, mengingat hari ini Palestina masih terus di invasi oleh Israel. Namun kami mohon doa restu dari masyarakat Indonesia semua. Semoga tujuan besar Prabowo Gibran membangun KBRI untuk mendukung kemerdekaan Palestina ini bisa tercapai.” tutup Dahnil.(*)

 

Kategori :