Tanpa kemenangan dalam 7 laga terakhir vs MU di semua kompetisi.
Selalu mencetak 1 gol dalam 5 laga terakhir vs MU di Premier League.
Hanya menang 2 kali dalam 7 laga terakhir di Premier League.
Selalu gagal clean sheet dalam 7 laga terakhir di Premier League.
BACA JUGA:Arsenal Geser Liverpool di Puncak Klasemen Liga Inggris, Hajar Luton Town 2-0
Prediksi Susunan Pemain:
Chelsea:
(4-2-3-1) Petrovic; Cucurella, Badiashile, Silva, Disasi; Fernandez, Caicedo; Sterling, Mudryk, Palmer; Jackson.
Pelatih: Mauricio Pochettino.
Beberapa pemain cedera, termasuk Fofana, Ugochukwu, James, Lavia, Nkunku, dan Sanchez.
Manchester United:
(4-2-3-1) Onana; Wan-Bissaka, Martinez, Maguire, Dalot; Mainoo, Casemiro; Rashford, Fernandes, Garnacho; Hojlund.
Pelatih: Erik ten Hag.
Shaw, Malacia, Bayindir, dan Martial cedera. Evans, Varane, dan Lindelof diragukan.
Tantangan dan Peluang Manchester United: