Hari Dermaga Nasional 17 Juni: Sejarah, Fungsi dan Jenis-jenis Dermaga

Senin 17-06-2024,15:15 WIB
Reporter : Jessica Laurent
Editor : Retna Christa

- Dermaga Barang: Didesain khusus untuk bongkar muat barang, dermaga ini biasanya berada di pelabuhan komersial.

- Dermaga Penumpang: Dirancang untuk kenyamanan penumpang, dermaga ini sering ditemukan di pelabuhan penumpang atau terminal feri.

- Dermaga Industri: Digunakan untuk keperluan industri tertentu seperti minyak dan gas, di mana kapal tanker akan berlabuh untuk memuat atau membongkar kargo.

- Dermaga Khusus: Dibangun untuk kebutuhan khusus seperti dermaga militer, dermaga wisata, dan lainnya.

BACA JUGA:55 Kontainer Kayu Ilegal dari Kalimantan Diamankan di Teluk Lamong, Pelabuhan Tanjung Perak

Jenis-Jenis Pelabuhan

Jenis pelabuhan secara umum terdiri atas dua kategori, yaitu pelabuhan laut dan pelabuhan sungai dan danau.

- Pelabuhan Laut: Pelabuhan utama di suatu daerah yang dapat dilabuhi oleh kapal asing kargo untuk kegiatan ekspor atau impor secara langsung ke dan dari luar negeri.

- Pelabuhan Sungai dan Danau: Pelabuhan ini digunakan untuk perdagangan dalam negeri. Kapal berbendera asing tidak boleh sembarangan singgah di sini dan harus meminta izin terlebih dahulu.

Selain itu, pelabuhan dapat dibedakan menjadi beberapa jenis tergantung dari berbagai tinjauan. Berikut adalah rinciannya.

1. Jenis Pelabuhan Berdasarkan Keadaan:

- Pelabuhan Terbuka

- Pelabuhan Tertutup

2. Jenis Pelabuhan Berdasarkan Jangkauan Pelayaran:

- Pelabuhan Internasional Hub

- Pelabuhan Internasional

Kategori :