Ketiak Segar dan Bebas Bau, Gunakan 5 Cara Alami Ini

Sabtu 27-07-2024,09:48 WIB
Reporter : Nanda Ulya Darojat*)
Editor : Guruh Dimas Nugraha

BACA JUGA:Mudah Banget! 5 Cara Detoksifikasi Pikiran Tiap Pagi Agar Tidak Stres

Ada banyak cara alami yang bisa Anda coba untuk mengatasi masalah bau ketiak.

Berikut 5 cara menghilangkan bau ketiak secara alami yang bisa Anda lakukan di rumah:

1. Baking Soda


Ketiak Segar dan Bebas Bau, Gunakan 5 Cara Alami Ini. Baking soda dikenal sebagai penyerap bau alami yang sangat efektif. --Pinterest

Baking soda dikenal sebagai penyerap bau alami yang sangat efektif. Cara penggunaannya pun sangat mudah.

Cukup campurkan baking soda dengan sedikit air hingga membentuk pasta, lalu oleskan pada ketiak.

Diamkan beberapa saat sebelum dibilas. Baking soda akan membantu menyerap kelembaban dan menetralkan bakteri penyebab bau badan.

BACA JUGA:Musim Pancaroba Datang! Berikut Jurus Jitu Menjaga Badan Agar Tetap Prima

2. Daun Sirih 


Ketiak Segar dan Bebas Bau, Gunakan 5 Cara Alami Ini. Daun sirih mengandung antiseptik alami yang dapat membunuh bakteri penyebab bau badan. --Pinterest

Daun sirih mengandung antiseptik alami yang dapat membunuh bakteri penyebab bau badan.

Anda bisa merebus daun sirih kemudian gunakan air rebusannya untuk membersihkan ketiak.

Anda juga bisa menghaluskan daun sirih segar, lalu oleskan pada ketiak sebagai masker.

BACA JUGA:Dettol-Alfamart Sediakan Sabun Antiseptik untuk 855 Keluarga di Bantargebang.

3. Lidah Buaya

Kategori :