Hari Asi Sedunia 1 Agustus, Begini Sejarah, Tema dan Tujuan Peringatannya

Jumat 02-08-2024,11:00 WIB
Reporter : Jessica Laurent
Editor : Guruh Dimas Nugraha

Mengajak berbagai pihak termasuk pemerintah, organisasi kesehatan, dan masyarakat umum untuk bekerja sama dalam mendukung dan mempromosikan pemberian ASI.

8. Menjaga Lingkungan

Peringatan itu juga mendorong penggunaan ASI sebagai sumber makanan alami yang tidak memerlukan kemasan atau produksi industri, sehingga berkontribusi pada pelestarian lingkungan. (Jessica Laurent)

Kategori :