5.383 Siswa Terpaksa Belajar Darurat Imbas Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki

Rabu 13-11-2024,13:40 WIB
Reporter : Roisatun Nadhiroh*
Editor : Mohamad Nur Khotib

BACA JUGA:BNPB Jamin Pengungsi Gunung Lewotobi Laki-Laki Dapat Bantuan Sewa Selama Perbaikan Rumah Yang Rusak Akibat Erupsi

BACA JUGA:Penerbangan Bali-Australia Dibatalkan Imbas Letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki

Mendikdasmen Abdul Mu'ti juga berkoordinasi dengan kementerian Pekerjaan Umum (PU) untuk rehabilitasi sarana pendidikan yang rusak. 

Suharti juga menyampaikan sejumlah organisasi mitra juga turut serta untuk menyediakan layanan dukungan psikososial, distribusi perlengekapan, dan juga mendukung upaya pendataan dan respon pendidikan dalam situasi darurat.

Dengan langkah-langkah itu, pihaknya akan memastikan anak-anak yang terdampak erupsi akan tetap mendapatkan akses pendidikan. 

“Kami bekerja sama dengan pemerintah daerah, mitra organisasi kemanusiaan, dan pihak terkait untuk memberikan dukungan maksimal dalam menciptakan lingkungan belajar yang aman dan mendukung pemulihan pascabencana,” tutup Suharti. (*)

*) Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya Program MBKM Harian Disway

Kategori :