Program peningkatan kesejahteraan masyarakat nelayan harus terus ditingkatkan untuk menjaga eksistensi kehidupan mereka dan bahkan ikut menjaga daerah perbatasan.
Perlu ditindak tegas isu yang membuat pencemaran laut agar ikan layak dikonsumsi manusia dan komunitas ikan tidak lari menjauh dari pantai di Indonesia. (*)
*) Rustinsyah adalah guru besar antropologi sosial budaya Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Airlangga