Sebagai terminal petikemas terbesar di Pelabuhan Tanjung Perak, TPS terus menunjukkan kinerja positif. Pada tahun 2024, TPS mencatat arus peti kemas sebesar 1.584.774 TEUs, dan hingga semester I 2025, jumlahnya telah mencapai 768.518 TEUs.
TPS juga mempertahankan dominasinya di pasar internasional dengan pangsa pasar sebesar 83% di Pelabuhan Tanjung Perak. (*)