JAKARTA, DISWAY.ID -- Kota Pagar Alam tengah gencar mengembangkan pariwisata. Untuk meningkatkan daya tarik wisata, kota di Provinsi Sumatera Selatan itu mengkaji pembangunan kereta gantung bersama PT INKA.
Selasa (26/4) dilakukan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) tentang kajian penyelenggaraan kereta gantung di Kota Pagar Alam antara Pemkot Pagar Alam dan PT INKA. Penandatanganan dilakukan di kantor perwakilan PT INKA (Persero) di Jakarta. “Untuk kesepakatan bersama ini, dari Pemkot Pagar Alam mempunyai objek wisata di wilayahnya sana. Di area wisata tersebut INKA akan melaksanakan kajian kelayakan untuk kereta gantung,” jelas Direktur Utama PT INKA (Persero) Budi Noviantoro Kereta gantung tersebut, kata Budi, akan berbasis kabel. Wisatawan nantinya bisa menikmati pemandangan sekitar tempat wisata. “Untuk kereta gantung nanti akan diangkut tanah dengan menggunakan satu kabel atau lebih,” ujarnya. Wali Kota Pagar Alam Alpian Maskoni menjelaskan Kota Pagar Alam adalah kota tujuan wisata. Kereta gantung ini bertujuan agar orang datang ke Pagar Alam. “Dengan pengalaman PT INKA, kami yakin akan mempermudah kami. Kami harap pembangunan ini bisa terlaksana,” jelas Alpian. (*)INKA Kembangkan Kereta Gantung di Pagar Alam
Rabu 27-04-2022,10:20 WIB
Editor : Tomy C. Gutomo
Kategori :
Terkait
Sabtu 02-11-2024,18:32 WIB
Intip 7 Keunggulan Trem Bertenaga Baterai yang Sedang Uji Coba di Solo
Rabu 02-10-2024,10:23 WIB
Kejati Jatim Tahan Mantan Dirut PT INKA Karena Kasus Pidana Khusus
Jumat 30-08-2024,17:16 WIB
Kerja Sama KAI-INKA dan CRRC Qingdao Sifang, Komitmen Kembangkan Sarana Perkeretaapian RI
Selasa 27-02-2024,16:23 WIB
Bus Listrik Trans Semanggi Surabaya Kembali Mengaspal, Ini Jadwal dan Jam Operasionalnya
Kamis 01-02-2024,12:08 WIB
Sepakat! KAI Commuter Impor 3 Rangkaian KRL dari China Sebesar Rp. 783 Miliar
Terpopuler
Senin 21-04-2025,20:30 WIB
Perkuat Pembuktian, Kejagung Periksa 9 Saksi Baru Kasus Korupsi Pertamina
Selasa 22-04-2025,10:07 WIB
Harga BBM Pertamina Terbaru per 22 April 2025, Pertamax dan Jenis Lainnya Turun Harga
Selasa 22-04-2025,10:15 WIB
SELAMAT! BLT BBM 2025 Cair, Bisa Cek di Sini!
Selasa 22-04-2025,11:03 WIB
Setelah Kasus Minyak Goreng, Marcella Santoso Kini Terseret Dugaan Korupsi Timah dan Gula
Selasa 22-04-2025,11:03 WIB
Juventus Segera Tawarkan Kontrak Baru untuk Di Gregorio, Jangan Sampai Dibajak Man City!
Terkini
Selasa 22-04-2025,18:00 WIB
4 Minuman Detoks untuk Kulit Sehat dan Glowing berikut Resepnya!
Selasa 22-04-2025,17:30 WIB
4 Ciri-Ciri Generasi Stroberi
Selasa 22-04-2025,17:23 WIB
Conclave sebagai Proses Pemilihan Paus, Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik
Selasa 22-04-2025,17:08 WIB
Pria Mutilasi Kekasih di Serang, Banten: Anak Kelahi dengan Waktu
Selasa 22-04-2025,17:00 WIB