Leak 2 (Jimat Dadong) menghadirkan pengalaman horor yang kaya akan unsur budaya dan nilai tradisional Bali. Selain memicu ketegangan, film ini juga menyajikan dinamika keluarga yang emosional dan mengakar kuat pada budaya lokal.
Dengan sentuhan sinematografi yang matang dan riset budaya yang serius, film ini membawa horor Indonesia ke level yang lebih tinggi. Bagi Anda penikmat horor Nusantara, Leak 2 (Jimat Dadong) wajib masuk daftar tontonan. (*)
*) Mahasiswa Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya