Imunitas dan Vaksin Cacar Monyet

Imunitas dan Vaksin Cacar Monyet

Pencegahan penularan cacar monyet yang terbukti efektif adalah perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS). Vaksinasi hanya diperlukan pada kondisi dan indikasi yang khusus.--

Dengan teknik vaksinasi menggunakan jarum khusus hanya diperlukan dosis tunggal saja pada ACAM2000. Dalam beberapa laporan uji klinis, ACAM2000 menimbulkan KIPI yang relatif lebih sering terjadi dibanding Jynneos. Pilihan terhadap masing-masing vaksin, selalu dipertimbangkan atas potensi manfaatnya dibanding risiko KIPI yang mungkin bisa terjadi.

Perlu kiranya dipahami bahwa pencegahan penularan cacar monyet yang terbukti efektif adalah perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS). Vaksinasi hanya diperlukan pada kondisi dan indikasi yang khusus.

Semoga dengan kebijakan yang tepat, cacar monyet dapat dikendalikan dengan baik di Indonesia. (Oleh: Ari Baskoro, Divisi Alergi-Imunologi Klinik Departemen/KSM Ilmu Penyakit Dalam FK Unair/RSUD Dr Soetomo Surabaya)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: