Markas Brimob Papua Diserang Massa Bersenjata seusai Penangkapan Lukas Enembe

Markas Brimob Papua Diserang Massa Bersenjata seusai Penangkapan Lukas Enembe

Situasi di Mako Brimob Jayapura seketika Enembe tiba bersama KPK untuk dilakukan pemeriksaan singkat sebelum akhirnya terbang ke Jakarta, Selasa 10 Januari 2023.-Tangkapan layar-Instagram/@majeliskopi08

Menurutnya, budaya masyarakat pesisir di Papua adalah Batu Lingkar. Orang yang dituduh bersalah diperiksa oleh tetua adat dengan dipimpin seseorang yang disebut Ondoafi. Prosesnya duduk melingkar di batu lingkar. 

''Jika terbukti bersalah, orang tersebut membayar denda adat atau melaksanakan hukuman yang dijatuhkan kepadanya disaksikan oleh warga kampung. Itu dilakukan supaya masyarakat sama-sama tahu dan tidak lagi mengulangi perbuatan orang yang dihukum tersebut," ujar Nikolaus dalam pernyataannya. (*)

 

 

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: