Bukit Teletubies Bromo Terbakar, Sebagian Kawasan Wisata Ditutup
Karhutla Bromo: Petugas gabungan BPBD dan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru berupaya menyekat persebaran api di bukit teletubies-Pusdalops BNPB-
“Untuk kelancaran upaya pemadaman serta memperhatikan keamanan pengunjung, maka kunjungan wisata Bromo melalui pintu masuk Jemplang, Coban Trisula dan Senduro ditutup untuk pengunjung,” jelas Septi.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: