Perbedaan Fitur Pinjol GoPay Pinjam dan GoPay Later, Lebih Menguntungkan yang Mana?
Beberapa Perbedaan gopaypinjam dengan gopaylater--
BACA JUGA:Apa yang Bisa Anda Dilakukan jika Telanjur Mengambil Pinjol Ilegal?
Keuntungan GoPay Later
1. Pengguna dapat mengajukan limit pinjaman dana maksimal hingga Rp 30 juta.
2. Untuk skema pembayaran diberikan tenor pinjaman atau tenor cicilan mulai dari 1, 3, 6, hingga 12 kali.
3. Menetapkan kebijakan bebas biaya bulanan, sementara untuk biaya per transaksinya ditetapkan mulai dari 2 persen per transaksi.
4. Fitur ini dapat digunakan di berbagai layanan aplikasi mulai dari Tokopedia dan Gojek. Kemudian juga bisa digunakan di rekanan toko online serta rekan toko offline.
5. Untuk pembayaran tagihan cicilan GoPay Later juga mudah dilakukan melalui berbagai metode pembayaran. Pembayaran tagihan cicilan dapat dilakukan dengan GoPay, BCA Virtual Account.
Kemudian melalui aplikasi Gojek dan Tokopedia, atau bisa juga dilakukan di 50 jenis pembayaran lainnya yang ada di Tokopedia.
Jadi, jika Anda ingin melakukan pembayaran dengan tenang dan tanpa khawatir kehabisan uang di akhir bulan,
BACA JUGA:Cek! Cara Transfer Saldo ShopeePay ke GoPay Pakai Flip dan Rekening Bank
Demikian penjelasan tadi berkaitan dengan perbedaan antara dua fitur pinjol yang disediakan pada aplikasi Gojek, yakni GoPay Pinjam dan GoPay Later.
Meskipun memiliki beberapa perbedaan mulai dari penawaran limit pinjaman, di mana lebih banyak diberikan oleh fitur GoPay Later. GoPay Later memang memberikan limit pinjaman maksimal sampai dengan puluhan juta rupiah.
Mungkin itulah beberapa perbedaan antara fitur GoPay Pinjam dan GoPay Later yang memiliki keuntungan sendiri-sendiri untuk ditawarkan kepada para penggunanya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: