Jawab Tantangan dan Peluang dengan AI, ICVIAS 2023 Usung Tema Artificial Intelligence for Community Development

Jawab Tantangan dan Peluang dengan AI, ICVIAS 2023 Usung Tema Artificial Intelligence for Community Development

Dekan Fakultas Vokasi UNAIR Dr Anwar Ma’ruf saat menyampaikan sambutan di acara ICVIAS 2023 yang digelar .Gedung ASEEC Tower lantai 5, Kampus B UNAIR, pada 10 Oktober 2023. -Ahkyar Shubekhi/HARIAN DISWAY-


Dekan Fakultas Vokasi Dr Anwar Ma'ruf (tengah) foto bersama dengan beberapa narasumber ICVIAS 2023 dari luar negeri. -Ahkyar Shubekhi/HARIAN DISWAY-

Berbagai topik materi disampaikan oleh para pembicara itu mulai dari bisnis, kesehatan, hingga teknik yang berhubungan dengan AI.

Hadir sekitar 150 peserta dari beberapa negara mulai dari Nigeria, Malaysia, Thailand, India, Taiwan dan Indonesia. Ada dosen senior, guru besar, doktor, hingga mahasiswa. Selain dari Indonesia, mahasiswa datang dari Thailand dan Malaysia pun ikut menghadiri ICVIAS.

Dyah berharap dengan acara itu, orang-orang sudah tidak asing lagi mendengar kata ICVIAS. “Di sini tempat semua ilmuwan atau segala macam pengetahuan ada di ICVIAS, kita bisa sharing dan membangun networking,” ungkapnya.

Ke depan, Anwar berharap IVIAS di tahun selanjutnya mampu mengundang semakin banyak ilmuwan atau praktisi yang ada di luar. “Sehingga ICVIAS ini bisa menjadi wadah yang dibutuhkan oleh para masyarakat untuk mengetahui temuan-temuan baru,” jelas Anwar. (Rizquna Qurrota Aini)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: