20 Kepala Desa Benchmarking Study Kemendes Pelajari Pembangkit Energi Terbarukan di Tiongkok

20 Kepala Desa Benchmarking Study Kemendes Pelajari Pembangkit Energi Terbarukan di Tiongkok

Para peserta Benchmarking Study Kemendes di ruang kontrol Xinyi Electric Storage Holdings, Beijing, Tiongkok-Kemendes PDTT-

“Listrik yang dihasilkan oleh fasilitas ini dijual kepada pemerintah setempat,” kata Mohan. 

Panel surya milik Xinyi dapat ditempatkan secara strategis tidak hanya di lahan datar, melainkan bisa diletakkan di area-area seperti danau, area bekas penambangan ataupun area lain. Sehingga bisa memaksimalkan lahan yang tersedia.(*)  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: