Demi Keamanan Siber APAC, Google.org Kucurkan USD 15 Juta untuk 300 Ribu Bisnis Kecil dan Masyarakat

Demi Keamanan Siber APAC, Google.org Kucurkan USD 15 Juta untuk 300 Ribu Bisnis Kecil dan Masyarakat

Google.org, lembaga filantropi Google, memperkuat kemampuan siber dari 300 ribu bisnis mikro dan kecil yang kurang terlayani, LSM, dan perusahaan sosial. Komitmen itu diwujudkan dengan memberikan USD 15 juta kepada The Asia Foundation. -TAF-

Sekretaris Eksekutif Asosiasi PPSW Fitriani Sunarto menyebutkan bahwa pengetahuan mengenai keamanan digital dirasakan penting oleh para pelaku UMKM untuk meningkatkan keyakinan bahwa bisnis online, akun bisnis, dan transaksinya terlindungi dari tindakan oknum yang tidak bertanggung jawab.

“Hal ini memungkinkan mereka menjalankan bisnis online tanpa rasa takut atau khawatir. Inilah yang kami harapkan dapat diperoleh dari program ini,”  tegasnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: