Pakar: Varian Baru Covid-19 dari Singapura Kemungkinan Sudah Masuk ke Indonesia

Pakar: Varian Baru Covid-19 dari Singapura Kemungkinan Sudah Masuk ke Indonesia

Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Cengkareng mengajurkan penumpang memakai masker terkait meningkatnya kasus Covid-19--yopi

Maka dari itu, Dicky menyarankan untuk melengkapi vaksin dan booster khususnya yang lansia dan anak-anak, karena merupakan kelompok paling berisiko

BACA JUGA:Singapura Tangani 25 Ribu Kasus Covid-19 Varian Baru, Indonesia Waspada!

Untuk menanggulangi masalah penyebaran ini yang paling efektif memang melakukan vaksin dan menjaga kebersihan sanitasi. 

“Penguatan vaksinasi, surveilans sangat efektif untuk memitigasi penularan,” ucap Dicky. 

Perlu diingat Covid-19 ini masih berstatus endemik jadi perkembangan virusnya akan terus ada di Indonesia, maka dari itu pencegahan perlu dilakukan dari masyarakat sendiri.(*)

 

Artikel ini ditulis oleh Chiara Athifah, Mahasiswa UPN “Veteran” Jawa Timur, peserta magang MBKM di Harian Disway. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: