Pembangunan Bandara VVIP IKN Molor, Menhub: Hujan Terus-Terusan

Pembangunan Bandara VVIP IKN Molor, Menhub: Hujan Terus-Terusan

Kunjungan Kerja di IKN, Optimalkan Kerja Pembangunan Bandara, Menhub: Harap Cuaca Cerah--Kementerian Perhubungan Republik Indonesia

“Saya minta modifikasi cuaca di wilayah Kalimantan Timur dapat ditingkatkan bekerja sama dengan seluruh pemangku kepentingan. Saya berharap langkah ini dapat menunjang percepatan pembangunan infrastruktur di kawasan IKN secara keseluruhan. Mohon doa dari seluruh rakyat Indonesia agar berbagai upaya yang dilakukan dapat membuahkan hasil terbaik,” terang Budi.

BACA JUGA:BMKG Tebar Garam di Langit Kaltim Untuk Kurangi Hujan di IKN

Kemudian, dalam kunjungannya ke proyek pembangunan Bandara IKN, Menhub meninjau beberapa titik, salah satunya gedung terminal bandara. Menurutnya, progres pembangunan di lokasi ini secara umum sudah baik dan bisa terus dimaksimalkan.

“Jalan akses menuju bandara sudah bisa dilalui. Pekerjaan lain yang saat ini juga tengah dilaksanakan meliputi pemasangan plafon hingga mekanikal elektrikal,” jelas Menhub.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: