Akhir Kisah Andres Iniesta, 24 Tahun Mengukir Keajaiban di Lapangan Hijau

Akhir Kisah Andres Iniesta, 24 Tahun Mengukir Keajaiban di Lapangan Hijau

Gelandang legendaris La Furia Roja, Andres Iniesta, selebrasi ketika mencetak gol kemenangan di final Piala Dunia 2010--Oppenheimer III/x

Pada saat itu, ia menjadi pahlawan kemenangan Spanyol berkat gol semata wayangnya pada menit 116' di partai final piala dunia 2010 Spanyol melawan Belanda.

BACA JUGA:Top! Spanyol Rebut Emas Sepak Bola Olimpiade Paris 2024, Bungkam Prancis di Kandang Sendiri

BACA JUGA:Nico Williams dan Lamine Yamal Klop di Spanyol, Bisa Duet di Barcelona?

Profil Andres Iniesta

  • Nama Lengkap: Andres Iniesta Lujan
  • Tempat Lahir: Fuentealbilla, Spanyol
  • Tanggal Lahir: 11 Mei 1984
  • Usia: 40 Tahun
  • Posisi Bermain: Gelandang Tengah

BACA JUGA:Spanyol vs Maroko 2-1, La Rojita Tantang Prancis di Final Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Karir Klub:

  • Barcelona B: 2001 - 2003
  • Bercelona: 2002 - 2018
  • Vissel Kobe: 2018 - 2023
  • Emirates Club: 2023 - pensiun

BACA JUGA:Jadwal Liga Spanyol Pekan Kesembilan: Real Madrid Jamu Villareal, Barcelona Bertamu ke Alaves

Karir Timnas:

  • Spanyol U-16: Debut 24 April 2001
  • Spanyol U-17: Debut 15 September 2001
  • Spanyol U-19: Debut 3 Oktober 2001 
  • Spanyol U-20: Debut 28 November 2003
  • Spanyol U-21: Debut 9 September 2003
  • Spanyol: Debut 2 September 2004

BACA JUGA:Spanyol Ditahan Imbang Serbia 0-0, Yamal dan Nico Williams Tak Berkutik

Pencapaian Individu:

  • UEFA Best Player in Europe Award: 2012
  • UEFA Euro Final Man of the Match: 2012
  • UEFA Champions League Best Player: 2011-2012
  • Man of the Match FIFA World Cup Final 2010: 2010
  • UEFA Champions League Final Man of the Match: 2015

*) Peserta Magang MBKM dari Jurusan Bahasa dan Sastra Universitas Negeri Surabaya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: