Usai Dilantik, Pimpinan DPRD Surabaya Langsung Bentuk AKD
Pelantikan pimpinan DPRD Surabaya di gedung rakyat jl. Yos Sudarso, Kamis, 17 Oktober2024.-Martinus Ikrar Raditya-
Atas selesainya pengesahan AKD, Adi Sutarwidjono selaku ketua DPRD Kota Surabaya terpilih, menyampaikan agar masing-masing komisi bisa melaksanakan tugas-tugasnya yang tertunda dengan segera, seperti pembahasan Perda yang harus sudah diselesaikan akhir tahun ini.
"Dari selesainya pengesahan komisi ini langsung bisa bekerja sesuai tata tertib yang diatur oleh DPRD Kota Surabaya, termasuk menangani pengaduan masyarakat," tutupnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: