Happy Birthday Lee Know! Inilah 5 Fakta Lee Min Ho STRAY KIDS

Happy Birthday Lee Know! Inilah 5 Fakta Lee Min Ho STRAY KIDS

5 Fakta Menarik Lee Know STRAY KIDS--pinterest

Ia mengatakan bahwa ia sangat mencintai tarian. Menurutnya, menari membuatnya menghilangkan rasa cemas dan stres.

BACA JUGA:Happy Seungmin Day! Simak 5 Lagu Hasil Cover Main Vocalist Stray Kids

BACA JUGA:Happy Han Day! Simak Perjalanan Karier Han Jisung, All-Rounder Stray Kids yang Serbabisa

2. Mengadopsi Anak di Afrika Selatan

Diketahui, ia melakukan donasi penuh penuh kepada  seorang anak di Afrika Selatan bernama Anas.

Hal ini sudah ia lakukan sejak sebelum debut hingga sekarang, bahkan anak tersebut sering mengirim surat untuk Lee Know.

Lee Know memiliki banyak pakaian dan aksesoris yang ia beli untuk kegiatan sosial. Sebagian besar kegiatan sosial yang ia ikuti adalah kegiatan sosial untuk hewan.

Bahkan, Lee Know memiliki anting yang ia beli dari salah satu brand Korea yang bekerjasama dengan WWF.

BACA JUGA:STAY Merapat! Harga Tiket Konser Stray Kids Tour DominATE Tour di Jakarta Berikut Seatplan dan Jadwal Penjualan

BACA JUGA:Lirik dan Terjemahan Lagu Jjam Milik Stray Kids, Ajak STAY untuk Stop Overthinking

3. Cat Lovers

Fakta lainnya adalah Lee Know dikenal sebagai pecinta kucing. Ia memiliki tiga ekor kucing bernama Soonie Doongie dan Dori.

Saking cintanya, Lee Know sering membagikan foto kucing-kucingnya melalui Instagram resmi STRAY KIDS.

STAY sering kali merasa gemas dengan kucingnya yang dikenakan aksesoris-aksesoris lucu.

Awal pertemuan Lee Know dengan kucingnya berawal saat ia berada di klinik hewan, dan akhirnya Lee Know mengadopsi mereka.

 

Hal ini memperlihatkan betapa besar perhatian dan kasih sayang Lee Know terhadap hewan peliharaannya, benar-benar seorang pecinta kucing sejati!

BACA JUGA:Happy Birtyday, STAY! Stray Kids Siapkan Kado buat Fandom Setia yang Ulang Tahun ke-6

BACA JUGA:Lirik dan Terjemahan Lagu Mountains Milik Stray Kids, tentang Takdir dan Meraih Impian

4. Fobia Ketinggian

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: kapanlagi.com