5 Film Kartun Halloween yang Cocok dan Aman untuk Ditonton bersama Anak-anak!

5 Film Kartun Halloween yang Cocok dan Aman untuk Ditonton bersama Anak-anak!

5 Film kartun Halloween cocok untuk temani nonton bersama anak-anak!--IMDb

Tetapi, saat Victor mulai menyematkan cincin pernikahan ke salah satu ranting pohon itu, tiba-tiba sosok bernama Emily itu muncul dari sana.

BACA JUGA: Sudah Tayang! Sinopsis Film Dokumenter Olivia Rodrigo: GUTS World Tour yang Dirilis Netflix

BACA JUGA: Sinopsis Film You Will Die in 6 Hours, Tayang 30 Oktober 2024 di Bioskop Indonesia

Victor masih ingin memperjuangkan cintanya untuk Victoria. Tapi di sisi lain, terikat dengan arwah itu. Lantas bagaimana keputusan Victor? Saksikan hanya di Netflix!

Monster House


5 Film kartun Halloween cocok untuk temani nonton bersama anak-anak. Foto: Monster House--IMDb

Monster House merupakan film animasi yang digarap oleh Gil Kenan sebagai sutradara dan Robert Zemeckis bersama Steven Spielberg sebagai produser.

Film ini pertama kali tayang di Amerika Serikat pada 21 Juli 2006 lalu. Begitu rilis, film ini digemari berbagai kalangan. Popularitasnya mampu membawa film ini menjadi nominasi dalam piala Oscar.

BACA JUGA: 5 Fakta Menarik Film Dosa Musyrik, Wajib Tahu Sebelum Nonton!

BACA JUGA: Daftar Pemain Film SANA: Let Me Hear, Ada Eks Member AKB48

Beberapa aktor ternama seperti Mitchel Musso, Sam Lerner, dan Spencer Locke turut berpartisipasi pada film ini sebagai pengisi suara karakter. Film Monster House menceritakan tentang misteri di balik rumah milik Tuan Nebbercracker.

Ia memiliki hawa mencekam seperti monster walau dilihat dari luar sekalipun. Kisah bermula dari dua anak bernama DJ dan Charles Chowder yang tak sengaja menghilangkan bola basket ke area rumah Tuan Nebbercracker.

Mereka berdua pun berusaha untuk mengambil bola tersebut, tapi berujung dimarahi oleh sang pemilik rumah, sampai ia terkena serangan jantung. Setelah kejadian itu, DJ jadi sering mendapat teror dari rumah itu.

BACA JUGA: Sinopsis Film Dosa Musyrik, Azab Perilaku Syirik dan Teror Ni Larapati

BACA JUGA: Catat Tanggalnya! Science Film Festival 2024 Kembali Hadir di Surabaya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: netflix