KKP Pastikan Mutu Produk Perikanan Untuk Dukung Program Makan Bergizi Gratis
KKP membagikan puluhan ribu makan bergizi gratis menu ikan pada puncak peringatan HUT ke-25.--Dok. HUMAS BPPMHKP
Produk ini dihasilkan melalui proses Hidrolisat Protein Ikan (HPI) untuk mengatasi tantangan pola konsumsi masyarakat yang kurang menyukai ikan.
"Salah satu produk HPI adalah minuman berprotein ikan yang dikenal di masyarakat susu ikan, itu bebas laktosa, dan kaya asam amino, serta mengandung nutrisi penting lainnya, seperti Omega-3, EPA, dan DHA,” jelas Budi.
BACA JUGA:Kecelakaan di Tol Jakarta-Pemalang, Tiga Kru TV One Meninggal Dunia dalam Perjalanan Liputan
BACA JUGA:Dewan Pers Meminta Agar Tidak Ada Kekerasan Pada Jurnalis Selama Proses Pilkada 2024
Sebagai Informasi, dalam rangka HUT ke-25 KKP mengadakan berbagai kegiatan seperti donor darah, coaching clinic, pemeriksaan mutu hasil ikan, program BPPMHKP Goes to School, kemudian kepada tempat pelelangan ikan, panti - panti dan pusat kegiatan masyarakat lainnya.
KKP juga memberikan bantuan kepada masyarakat pesisir di Kepulauan Seribu, termasuk sarana perikanan budidaya, paket sembako, dan pemeriksaan kesehatan gratis.
*) Mahasiswa Magang Bahasa dan Sastra Inggris Universitas Airlangga
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: