Happy Birthday, Kim Hye Yoon! Simak Perjalanan Karier si Cantik Berlesung Pipi Sebelum Jadi Im Sol
Perjalanan karier Kim Hye Yoon dari langganan cameo sampai jadi female lead ikonik --Instagram @hye_yoon1110
BACA JUGA:Sinopsis Mr. Plankton yang Tayang di Netflix, Kisah Penculikan Mantan di Pacar di Hari Pernikahan
Kuliah dengan Beasiswa
Perjalanan karier Kim Hye Yoon dari langganan cameo sampai jadi female lead ikonik --Naver
Di tengah kesibukannya sebagai aktris, Hye Yoon tetap menyeimbangkan pendidikan dengan berkuliah di Konkuk University.
Dia berhasil mendapat beasiswa penuh hingga lulus. Hye Yoon mulai melaksanakan perkuliahannya pada tahun 2015, dan lulus tepat waktu pada tahun 2019. Ia mengambil jurusan studi film.
Saat masa perkuliahannya berlangsung, Hye Yoon tetap aktif di industri hiburan. Ia sempat memerankan beberapa karakter dalam drama populer, seperti Mrs. Cop, Doctors, Goblin, dan Tunnel.
Menjadi Sorotan di Sky Castle
Perjalanan karier Kim Hye Yoon dari langganan cameo sampai jadi female lead ikonik --jtbc
Sky Castle merupakan drama yang membuat publik melihat kemampuan akting Kim Hye Yoon. Ia berperan sebagai karakter antagonis yang menjengkelkan bernama Kang Ye Seo.
BACA JUGA:6 Hal Seru di Trailer Squid Game 2, T.O.P BIGBANG Jail Banget!
BACA JUGA:Usia Asli Han So Hee Terungkap di Kisah Hidup Penuh Haru
Karakter Kang Ye Seo kerap membuat geram para penonton karena sikap laknatnya. Ia digambarkan sebagai murid SMA yang terus mengurus emosi penonton setiap kemunculannya.
Hye Yoon berhasil membawakan sosok Kang Ye Seo dengan baik. Hingga ia mendapat pujian dan respon positif dari perannya kali ini. Dari sinilah, nama Kim Hye Yoon akan lebih melejit.
Mulai Dapat Penghargaan
Perjalanan karier Kim Hye Yoon dari langganan cameo sampai jadi female lead ikonik --isplus
Perannya sebagai Kang Ye Seo membawa impact besar untuk karir Hye Yoon. Setelah muncul di Sky Castle, ia mulai mendapatkan penghargaan dari ajang bergengsi di Korea Selatan.
Penghargaan pertamanya adalah, kemenangan untuk kategori Best New Artist dalam 55th Baeksang Arts Awards pada tahun 2019.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber