Cara Daftar Petani Milenial 2024 Beserta Syarat Lengkapnya
Cara daftar Petani Milenial 2024 beserta syarat lengkapnya. --Freepik
Selain itu, peserta harus berdomisili di wilayah tertentu, seperti Jawa Barat, dan tidak memiliki ikatan kontrak dengan pihak lain. Berikut syarat utama yang perlu dipenuhi:
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Usia 19-39 tahun
- Adaptif terhadap teknologi
- Terdaftar atau berdomisili di wilayah terkait
- Memiliki pengetahuan dasar dalam bidang pertanian
- Tertarik pada usaha tani
BACA JUGA:Alan So, Petani Milenial Gresik yang Kembangkan Sayurganik
Begini cara daftar program Petani Milenial 2024 beserta syarat lengkapnya. --Freepik
Cara Daftar Petani Milenial 2024
Setelah memastikan bahwa Anda memenuhi seluruh persyaratan, berikut adalah langkah-langkah pendaftaran untuk bergabung dalam program Petani Milenial melalui situs resmi Kementerian Pertanian:
1. Kunjungi situs resmi Kementerian Pertanian untuk pendaftaran program di https://latihanonline.pertanian.go.id.
2. Pada halaman utama, cari dan pilih menu "Pelatihan Petani Milenial" untuk memulai proses registrasi.
3. Masukkan NIK dan lengkapi data diri Anda. Pastikan data Anda sudah terdaftar di database pendidikan pertanian.
Jika Anda sudah pernah mengikuti pelatihan sebelumnya, tidak perlu mendaftar ulang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: