Bintang AC Milan Berdarah Indonesia Tijjani Reijnders Dilirik Chelsea dan Real Madrid

 Bintang AC Milan Berdarah Indonesia Tijjani Reijnders Dilirik Chelsea dan Real Madrid

Selebrasi Tijjani Reijnders usai mencetak gol kedua ke gawang Empoli di lanjutan Serie A pada Minggu, 1 Desember 2024.-AC Milan-Instagram/acmilan

AC Milan tampaknya memilih mempertahankan dia daripada mendapatkan fresh money dari penjualannya. Meski saat ini, nilai pasar Reijnders sudah naik tiga kali lipat, jadi sekitar EUR 60 juta (Rp 1 triliun).

Rossoneri tidak akan melepaskannya, terutama setelah penampilannya meningkat drastis di bawah asuhan pelatih Paulo Fonseca. Mari kita tunggu saja perkembanannya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: sempremilan