Isco Minta Maaf Setelah Real Betis Kalahkan Los Blancos 2-1: Madrid Selalu di Hatiku

Isco Minta Maaf Setelah Real Betis Kalahkan Los Blancos 2-1: Madrid Selalu di Hatiku

Isco minta maaf setelah Real Betis kalahkan Los Blancos 2-1: Madrid selalu di hatiku. Foto: Isco (kiri) merayakan golnya ke gawang Madrid, 2 Maret 2025.-Cristina Quicler -AFP

"Pertama-tama, aku berutang pada Betis. Dan timnas adalah impian setiap pemain," ucap Isco. "Semoga aku mendapat kesempatan untuk kembali ke timnas setelah enam atau tujuh tahun," ucap pemilik 38 caps bersama La Furia Roja (sebutan timnas Spanyol) tersebut.

Isco debut bersama timnas senior pada Februari 2013, dalam pertandingan persahabatan melawan Uruguay. Ia masuk skuad Euro 2016 dan Piala Dunia 2018.

Pada ajang yang terakhir itu, ia mencetak gol tunggal yang membawa Spanyol lolos ke babak 16 Besar. Sayang, ia gagal menembus skuad Spanyol untuk Euro 2020 yang digeber pada 2021.

Total, Isco sudah menyumbangkan 12 gol untuk La Furia Roja. Apakah ini saatnya ia comeback(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: diario as