Tottenham vs Frankfurt 1-1 di Liga Europa, The Lilywhites Tersandung

Tottenham vs Frankfurt 1-1 di Liga Europa, The Lilywhites Tersandung

Tottenham Hotspur bermain imbang 1-1 kontra Eintrcht Frankfurt di leg pertama perempat final Liga Europa, Jumat, 11 April 2025-Reuters-

Salah satu momen menegangkan terjadi ketika Rodrigo Bentancur melepaskan tandukan yang sayangnya masih membentur mistar gawang Frankfurt. Keberuntungan tampaknya belum berpihak pada Tottenham.

Peluang emas kembali muncul bagi Tottenham melalui Lucas Bergvall, namun sekali lagi, tembakannya hanya mengenai mistar gawang.

Kiper Frankfurt, Kaua Santos, tampil sangat impresif dengan melakukan beberapa penyelamatan krusial yang mencegah Tottenham mencetak gol kedua.

Dengan waktu yang terus berjalan, baik Frankfurt maupun Tottenham berjuang untuk mendapatkan keunggulan. Namun, hingga pluit panjang berbunyi, skor 1-1 tetap bertahan. (*)

BACA JUGA:AZ vs Tottenham 1-0: Bunuh Diri Bergvall Buat The Lilywhites Kesusahan di Leg 2!

BACA JUGA:Tottenham vs Man City 0-1: Gol Tunggal Haaland Menjaga Asa The Citizens di Papan Atas!

Susunan Pemain Tottenham vs Frankfurt

Tottenham Hotspur (4-3-3): 

1-Vicario (GK); 23-Porro, 17-Romero, 37-Van de Ven, 13-Udogie; 15-Bergvall, 30-Bentancur, 10-Maddison; 22-Johnson, 19-Solanke, (C) 7-Son

Pelatih: Ange Postecoglou

Eintracht Frankfurt (4-2-3-1): 

40-Kaua (GK); 13-Kristensen, 35-Tuta, (C) 4-Koch, 3-Theate; 15-Skhiri, 16-Larsson; 19-Bahoya, 27-Gotze, 21-Brown; 11-Ekitike

Pelatih: Dino Toppmoller

BACA JUGA:Tottenham vs Southampton 3-1: Brennan Johnson dan Mathys Tel Membuat The Saints Terdegradasi Dari Liga!

BACA JUGA:Rating Pemain Chelsea Setelah Tekuk Tottenham 1-0, Palmer-Gusto Istimewa!

Statistik Tottenham vs Frankfurt

Penguasaan bola: 57% - 43%

Total tembakan: 10 - 4

Tembakan tepat sasaran: 6 - 2

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: