Penyebab Seseorang Kecanduan Olahraga

Penyebab Seseorang Kecanduan Olahraga

Olahraga bisa membuat candu. Inilah seputar kecanduan olahraga.--Freepik

Cermati tanda-tanda di atas untuk mengenali isu. Lalu coba untuk menceritakannya pada orang terpercaya. Seperti keluarga atau terapis.

Mencari Bantuan untuk diri Anda


Mencari bantuan dengan cara terapi adalah cara yang baik untuk mengatasi masalah ini.--Shutterstock

Dengan mencari bantuan, Anda sudah melakukan langkah pertama untuk mengatasi isu tersebut. Salah satunya adalah terapi perilaku kognitif. Terapi itu untuk mengetahui lebih lanjut perilaku kompulsif Anda dalam berolahraga. 

Mungkin saja kecanduan itu berhubungan dengan gangguan mental seperti OCD atau gangguan obsesif kompulsif.

BACA JUGA:5 Penyebab Gangguan Mental dan Cara Mengatasinya

Terapi itu akan melihat lebih dekat hubungan antara pikiran, perasaan, dan perilaku Anda. Yang membantu mengidentifikasi pola perilaku tidak sehat. Seperti kecanduan olahraga itu.

Kecanduan olahraga memang bukan suatu diagnosis resmi. Tapi jika Anda mengalami gangguan seperti di atas, ada baiknya Anda mencari cara untuk mengatasinya. Dengan itu, Anda mencegah cedera fisik dan menjaga kesehatan mental Anda.(*)

*) Mahasiswi magang dari Prodi Sastra Inggris, Universitas Negeri Surabaya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: healthline