Perbedaan Humidifier, Air Purifier, dan Diffuser untuk Menjaga Kualitas Udara
Humidifier, air purifier, dan diffuser kini semakin populer digunakan oleh masyarakat untuk meningkatkan kualitas udara dan menciptakan suasana yang menenangkan.--freepik.com
Pun, diffuser juga bermanfaat untuk memperbaiki kualitas tidur, memperbaiki suasana hati, dan membantu pernapasan menjadi lebih baik.
Diffuser secara umum tidak membutuhkan air sebanyak humidifier. Hanya sekitar 300 hingga 500 mililiter dalam sekali pakai.
BACA JUGA: Pengaruh Hujan pada Suasana Hati, Mengapa Kita Merasa Lebih Melankolis?
BACA JUGA: Dopamine Dressing dan 3 Hal yang Membuatnya Bisa Mengontrol Suasana Hati Anda
Maka, diffuser memerlukan perawatan rutin untuk mencegah penumpukan residu minyak yang bisa mengurangi efektivitas dan keamanan alat.
Tip Memilih Alat Sesuai Kebutuhan

Humidifier sebagai alat pelembap udara untuk kenyamanan ruangan.--freepik.com
Sebelum memutuskan membeli humidifier, air purifier, dan diffuser, terdapat beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan, antara lain:
1. Kenali Kebutuhan
Satu hal yang paling penting sebelum memilih ketiga alat tersebut adalah dengan melihat kebutuhan. Jika ingin fokus meningkatkan kelembapan ruangan, humidifier menjadi pilihan yang tepat.
Namun, jika ingin fokus pada kualitas udara bersih, air purifier lebih sesuai. Karena mampu mengganti udara dalam ruangan menjadi lebih baik.
BACA JUGA: 5 Minuman Alami yang Bikin Tenggorokan Lega Saat Udara Tidak Ramah
BACA JUGA: Polusi Udara Cemari Kota Bangkok, Thailand, 352 Sekolah Ditutup
Tetapi, jika ingin menciptakan suasana menyenangkan dan mampu meningkatkan kualitas tidur, diffuser menjadi pilihan yang tepat.
2. Pertimbangkan Harga dan Biaya Perawatan
Selain memilih sesuai dengan kebutuhan, sangat penting juga untuk memastikan biaya perawatan dan harga dari ketiga alat tersebut.
Umumnya, tiap alat dan tiap merek memiliki biaya perawatan yang berbeda-beda. Seperti humidifier dan air purifier. Umumnya, keduanya memerlukan penggantian filter atau pembersihan rutin. Untuk mencegah penumpukan kotoran dan menjaga efektivitasnya.
3. Kualitas Barang
Mempertimbangkan kualitas barang juga sangat diperlukan sebelum memilih ketiga alat tersebut. Pilihlah merek terpercaya. Bergaransi dan memiliki fitur keamanan yang memadai.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: