7 Tip dan Panduan Melunasi Kredit Kendaraan Sebelum Tenor Berakhir

7 Tip dan Panduan Melunasi Kredit Kendaraan Sebelum Tenor Berakhir

Panduan cerdas melunasi kredit kendaraan lebih cepat untuk menghemat biaya dan mengatur keuangan. --iStock

Setelah nominal final diterbitkan, lakukan pembayaran melalui metode yang tersedia. Misalnya, transfer bank, teller, atau virtual account. Simpan bukti pembayaran sebagai syarat pengambilan BPKB nantinya.

BACA JUGA: Cara Mencairkan Bunga Deposito Tanpa Ribet, Tetap Aman dan Untung!

BACA JUGA: Tip Hidup Praktis di Era Cashless, Tetap Bijak Kelola Uang

6. Ambil BPKB 

Setelah pembayaran dikonfirmasi, jadwalkan pengambilan BPKB di kantor perusahaan pembiayaan. Bawa identitas diri dan bukti pelunasan untuk proses serah terima dokumen.

7. Lakukan proses balik nama (opsional)

Jika BPKB atau STNK masih atas nama leasing, proses balik nama dapat dilakukan. Tahapannya meliputi cabut berkas, cek fisik kendaraan, kemudian pengurusan STNK dan BPKB atas nama pribadi. 

Langkah tersebut opsional, tetapi dapat memudahkan administrasi kendaraan di kemudian hari.

BACA JUGA: 6 Panduan Lengkap Pakai Paylater Secara Bijak, Hindari Utang Berkepanjangan

BACA JUGA: Waspada Dampak Buruk Paylater, Kemudahan yang Bisa Menghancurkan Keuangan Anda

Pelunasan lebih cepat dapat menjadi cara efektif untuk menghemat beban bunga sekaligus memberi ruang finansial yang lebih longgar. 

Meski demikian, setiap keputusan perlu didasarkan pada pemahaman yang jelas mengenai prosedur, syarat, dan biaya yang berlaku. 

Dengan penghitungan yang matang, pelunasan dipercepat bukan hanya sekadar pilihan, tetapi juga langkah finansial yang benar-benar menguntungkan. (*)

*) Mahasiswa Magang dari Prodi Sastra Inggris Universitas Negeri Surabaya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: