SAMBUTAN hangat itu diberikan oleh Yulian Ibra dari Harian Disway kepada anggota LPM Pena Merah UPN Veteran Jatim, Jumat, 7 Oktober 2022. Jumlah mereka 40 orang. Maka, ruang redaksi pun langsung full. Penuh orang. Juga penuh semangat.
Ibra, panggilan Yulian Ibra, menyapa anggota LPM itu dengan materi seputar Harian Disway. Tentang spirit penerbitannya sampai pada ciri khas berita-beritanya. Penjelasan Ibra dilengkapi oleh Wakil Pemimpin Redaksi Doan Widhiandono. “Harian Disway punya ciri khas penulisan berita features. Sebagai media cetak, kami tidak mungkin mengejar kecepatan media online apalagi media sosial. Sehingga, yang kami tawarkan adalah reading experience atau kenikmatan membaca,’’ ucap Doan. Setelah itu para tamu tersebut mendapatkan penjelasan tentang fotografi jurnalistik dari Boy Slamet, fotografer senior Harian Disway. Menurut Boy Slamet menjadi seorang jurnalis foto perlu kepekaan dalam mengambil momentum. Sehingga pesan dan berita bisa lebih tersampaikan. Melihat antusiasme para anggota LPM Pena Merah yang luar biasa itu, Yulian Ibra mengungkapkan bahwa Harian Disway terbuka untuk instansi, mahasiswa, maupun komunitas yang ingin belajar seputar media dan jurnalistik. (Hafidz Sirojul Munir)LPM Pena Merah Gali Ilmu di Harian Disway
Minggu 09-10-2022,23:20 WIB
Reporter : Hafidz Sirojul Munir
Editor : Doan Widhiandono
Kategori :
Terkait
Selasa 06-01-2026,22:16 WIB
J.R. Radjimin, Jejak Sunyi Sang Visioner Industri Perhotelan Surabaya
Jumat 02-01-2026,08:00 WIB
Prediksi Fengshui Indonesia 2026, Harmoni dalam Nyala Api
Senin 22-12-2025,22:40 WIB
Romi Perbawa Memotret Duka dan Realita Anak-Anak TKI dalam Au Loim Fain
Sabtu 20-12-2025,16:04 WIB
Update from Indonesia, KBRI Beijing Paparkan Akuntabilitas Diplomasi RI–Tiongkok 2025
Terpopuler
Kamis 15-01-2026,16:49 WIB
Prediksi Skor Racing Santander vs Barcelona, Update Kondisi, Head to Head, dan Susunan Pemain
Kamis 15-01-2026,18:16 WIB
Prediksi Skor Como vs AC Milan: Kondisi Kedua Tim dan Perkiraan Line Up
Kamis 15-01-2026,06:39 WIB
FC Koln vs Bayern Munchen 1-3, Die Roten Catat Rekor Poin Tertinggi Paro Musim
Kamis 15-01-2026,06:00 WIB
Rating Pemain Real Madrid yang Kalah Memalukan oleh Albacete, Asencio Paling Jelek!
Kamis 15-01-2026,09:14 WIB
Rating Pemain Inter Milan Usai Kalahkan Lecce 1-0: Francesco Pio Esposito Bersinar!
Terkini
Kamis 15-01-2026,23:08 WIB
Geregetan Peran Jerome Kurnia dalam Penerbangan Terakhir, Penonton Mengumpat di Royal Plaza
Kamis 15-01-2026,22:20 WIB
Gandeng 16 Desainer, APPMI Jawa Timur Gelar East Java Fashion Tendance 2026
Kamis 15-01-2026,20:42 WIB
Mendiktisaintek: 82 Perguruan Tinggi Turun Tangan Pulihkan Aceh, Sumut, dan Sumbar
Kamis 15-01-2026,20:33 WIB