JAKARTA, HARIAN DISWAY- Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN baru saja dibuka oleh Presiden Joko Widodo di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Selasa, 5 September 2023.
Perhelatan ini berlangsung hingga 7 September nanti. Dalam pidato pembukaan, Jokowi mengingatkan kepada seluruh pemimpin negara anggota bahwa dunia saat ini sedang tak baik-baik saja. "Tantangan masa depan semakin berat dan mengakibatkan perebutan pengaruh yang besar," tandas Jokowi. Tetapi ASEAN harus sepakat untuk tidak menjadi proksi bagi kekuatan manapun. Ini demi perdamaian dan kemakmuran bersama. Jokowi tidak menghendaki ASEAN menjadi arena rivalitas yang saling menghancurkan. Bagaimanapun, kapal ASEAN harus menjadi ladang kerja sama. Demi menciptakan kemakmuran stabilitas perdamaian yang tidak hanya bagi kawasan, tapi juga bagi dunia. "Samudera dunia terlalu luas untuk dilalui seorang diri, ada kapal lain, kapal mitra ASEAN mari kita wujudkan kerja sama untuk berlayar bersama mewujudkan epicentrum of growth ," kata Jokowi. Jokowi pun mengucapkan selamat datang di Jakarta kepada seluruh pemimpin ASEAN. Khususnya dua negara tamu, yaitu Kepulauan Cook dan Banglades, yang hadir. Ia yakin seluruh negara anggota selalu bangga dan cinta terhadap ASEAN. KTT ASEAN kali ini dihadiri 10 pemimpin negara. Berikut daftarnya: 1.Perdana Menteri (PM) Laos Sonexay Siphandone 2.PM Kamboja Hun Manet 3.Presiden Filipina Ferdinand Marcos Jr 4.PM Singapura Lee Hsien Loong 5.PM Malaysia Anwar Ibrahim 6.PM Vietnam Pham Minh Chinh 7.PM Timor Leste Xanana Gusmão 8. PM Cook Island Mark Brown 9 Presiden Banglades Mohammed Shahabuddin . 10.Sultan Brunei Darussalam Hassanal BolkiahBuka KTT ke-43 ASEAN, Jokowi Tak Mau Jadi Proksi Kekuatan Siapapun
Selasa 05-09-2023,13:32 WIB
Reporter : Mohamad Nur Khotib
Editor : Taufiqur Rahman
Tags : #proksi
#ktt ke-43 asean
#ktt
#jokowi buka ktt asean
#jokowi
#jcc
#jakarta
#cook islands
#banglades
#asia tenggara
#asean
Kategori :
Terkait
Kamis 17-04-2025,19:30 WIB
Demokrasi di Persimpangan: Prabowo, Jokowi, dan Masa Depan Politik Indonesia Pascatransisi Kekuasaan
Kamis 17-04-2025,10:43 WIB
Menteri Geng Solo
Kamis 17-04-2025,10:02 WIB
Jokowi Tolak Tunjukkan Ijazah Asli ke Tim Pembela Ulama dan Aktivis, Begini Alasannya!
Rabu 16-04-2025,09:55 WIB
UGM Siap Jadi Saksi Keaslian Ijazah Jokowi
Selasa 15-04-2025,23:30 WIB
Bantah Tudingan Ijazah Palsu, UGM Sebut Jokowi Alumnus Fakultas Kehutanan, Lulus Tahun 1985
Terpopuler
Kamis 17-04-2025,11:30 WIB
Sinopsis Film Muslihat: Teror Mistis dan Kidung Mencekam di Panti Asuhan Terpencil
Jumat 18-04-2025,00:00 WIB
MU Tak Kapok Pasang Andre Onana Lawan Lyon di Leg Kedua Europa League
Kamis 17-04-2025,12:00 WIB
6 Profil Lengkap Para Pemeran Film Horor Muslihat yang Tayang 17 April 2025
Kamis 17-04-2025,13:00 WIB
Kelebihan dan Kekurangan eSIM vs SIM Fisik
Kamis 17-04-2025,17:48 WIB
Dapur MBG Kalibata Kembali Beroperasi, Langkah Hukum dengan Yayasan MBN Masih Tetap Berlanjut
Terkini
Jumat 18-04-2025,11:00 WIB
5 Kebiasaan Sederhana Munculkan Perasaan Bahagia
Jumat 18-04-2025,10:20 WIB
Bansos KLJ dan KPDJ Kini Cair Setiap Bulan, Berikut Cara Cek Besarannya!
Jumat 18-04-2025,10:00 WIB
5 Kiat Merawat Area Lembap dalam Rumah
Jumat 18-04-2025,09:34 WIB
Pembongkaran Pagar Laut Tangerang Terkendala Lumpur, PSDKP KKP Kerahkan Dua Ekskavator
Jumat 18-04-2025,09:24 WIB