Salah satunya, ketika ditemukan suspect Mpox di area kedatangan internasional. AP II langsung melakukan pemisahan penumpang yang terindikasi memiliki gejala dari penumpang lainnya.
Kemenhub mewajibkan pelaku perjalanan luar negeri (PPLN) untuk menggunakan aplikasi SatuSehat untuk melaporkan kondisi kesehatan pasca penyebaran virus Mpox di dunia-Kemenhub-
Penumpang yang diduga terinfeksi monkeypox akan langsung diarahkan ke ruang isolasi sementara yang telah disiapkan khusus di bandara.
Di ruang isolasi itu, penumpang menjalani pemeriksaan medis lanjutan oleh tim kesehatan yang selalu siaga 24 jam.
“Jika penumpang tersebut terkonfirmasi memiliki gejala yang sesuai dengan mpox," tegasnya. (*)