Wawali pun Dipingpong Petugas CC 112

Wawali pun Dipingpong Petugas CC 112

Kini jaringan 112 sudah berangsur pulih. Namun, TGC tidak bisa melayani.

Kepala Badan Penanggulangan Bencana dan Perlindungan Masyarakat (BPB Linmas) Surabaya Irvan Widyanto mengatakan, pelayanan TGC memang dikembalikan ke puskesmas. Sementara TGC PMI tetap disiagakan. ”Di sana kan juga buka 24 jam. Ada 17 puskesmas yang buka nonstop,” kata mantan kepala Satpol PP Surabaya itu.

Semua petugas puskesmas diminta menaati kebijakan baru itu. Petugas yang mendapat mandat untuk memegang nomor puskesmas harus tanggap terhadap laporan. Diharapkan, laporan bisa ditangani lebih cepat karena tidak perlu melewati 112 sebelum ke puskesmas. (Salman Muhiddin)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: