Catat! Daftar Penyakit yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan
Daftar penyakit yang tidak ditanggung BPJS Kesehatan-Internet-
Rawat Inap Tingkat Lanjutan mencakup perawatan inap non-intensif dan perawatan inap intensif (ICU, ICCU, NICU, PICU). BPJS Kesehatan mengelompokkan 5 kategori peserta yang tidak bisa meningkatkan kelas perawatan ketika dirawat di rumah sakit:
• Peserta Penerima Bantuan Iuran Jaminan Kesehatan
• Peserta Pekerja Bukan Penerima Upah kelas 3
• Peserta Bukan Pekerja kelas 3
• Peserta yang didaftarkan oleh Pemerintah Daerah
• Peserta Pekerja Penerima Upah yang mengalami PHK dan anggota keluarganya
Demikianlah 21 jenis penyakit dan layanan yang tidak ditanggung biayanya berikut 6 manfaat BPJS Kesehatan. Semoga bermanfaat!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: