Kualitas Udara Surabaya Buruk , Walhi Jatim : Perkuat Transportasi Publik dan Revitalisasi Ruang Terbuka Hijau

Kualitas Udara Surabaya Buruk , Walhi Jatim : Perkuat Transportasi Publik dan Revitalisasi Ruang Terbuka Hijau

Papan Indeks Kualitas Udara di Jalan Gubeng Surabaya, Jawa Timur, Sabtu, 20 Januari 2024.-Moch Sahirol Layeli-

"Polusi udara paling tampak di Surabaya berasal pada wilayah pinggiran terutama kawasan industri. Kualitas udara mulai sedang sampai rendah. Terutama masuk ke kawasan industri Rungkut, Banyuurip, dan Osowilangun," ungkapnya.

BACA JUGA: Durasi Lampu Lalu Lintas di Surabaya akan Diperpendek untuk Redam Polusi Udara

"Kita dapat merasakan sendiri ketika lewat sana, di mana debu kadang berwarna hitam mendominasi, serta bau yang tidak nyaman dihirup," lanjutnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: