Mau Solo Travelling yang Aman dan Nyaman? Lakukan Kiat Ini!

Mau Solo Travelling yang Aman dan Nyaman? Lakukan Kiat Ini!

Enggak perlu takut lagi untuk mencoba pengalaman solo travelling, cukup ikuti kiat ini agar aman dan nyaman. -iStock-

4. Pastikan Akomodasi yang Aman

Akomodasi adalah hal utama yang harus disiapkan sebagai solo traveller. Oleh karena itu, Anda harus memastikan agar tempat penginapan yang digunakan selama liburan tersebut aman dan nyaman.

BACA JUGA: Memilih Pakaian Travelling saat Musim Dingin Jangan Cuma Fungsional tapi Harus Gaya

Pastikan juga agar penginapan yang akan dipakai memiliki lokasi dan keadaan yang kondusif atau ramah untuk solo traveller. 

Untuk itu, Anda bisa memilih tempat penginapan yang mendapatkan review baik dari pengguna terdahulunya. Dengan bepergian sendiri, tentunya akan membutuhkan keamanan yang ekstra. 

5. Patuhi Peraturan Setempat

Menjadi seorang yang mengunjungi daerah baru, wajib hukumnya untuk mematuhi peraturan setempat. Pastikan pengalaman solo travelling Anda aman. Salah satunya dengan memperhatikan imbauan apa saja selama berada di daerah tujuan.

Kenali peraturan daerah daerah setempat untuk keamanan dan kenyaman Anda. Baik peraturan yang tertulis maupun tidak tertulis. (Meila Rizqya PY)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: