9 Tip Mudik Antibosan Ini Bikin Anda Bisa Nikmat selama Perjalanan

9 Tip Mudik Antibosan Ini Bikin Anda Bisa Nikmat selama Perjalanan

Mudik menjadi momen yang dinanti setiap tahunnya. Berikut tip yang bisa Andak lakukan untuk menghilangkan bosan saat perjalanan mudik, simak selengkapnya. --iStock

7. Bermain Game 


Hilangkan kebosanan dengan bermain game seru di ponsel--Pinterest

Bermain game mampu mencegah kejenuhan selama perjalanan, tapi saat bermain game tetap perlu memperhatikan etika dengan tidak mengganggu kenyamanan orang lain, ya. 

8. Berkenalan dengan Orang Baru di Sekitar 


Jalin relasi baru dengan berkenalan pada orang baru saat perjalanan mudik--freepik

Untuk Anda yang melakukan perjalanan dengan menggunakan transportasi umum, Anda perlu mencoba tantangan dengan berkenalan dengan orang baru yang berada di sekitar Anda.

BACA JUGA: 10,65 Juta Pemudik Pakai Jalur Laut, Kapolri Sarankan Berangkat Siang, Ini Alasannya..

Selain menghilangkan kebosanan, Anda tentu bisa mendapat relasi serta informasi baru dengan berkenalan. Namun, jangan lupa untuk selalu waspada atas informasi pribadi Anda.

9. Tidur atau Beristirahat 


Jangan lupa untuk beristirahat apabila merasa kelelahan setelah berkendara--freepik

Beristirahat menjadi hal wajib ketika Anda melakukan perjalanan mudik. Dengan beristirahat Anda telah menjaga kesehatan dan keselamatan bagi diri sendiri dan pengendara lainnya. Karena kelelahan menjadi risiko yang sering ditemukan saat mudik.  

Namun yang perlu diingat, beberapa tip di atas bisa Anda lakukan dengan tetap memperhatikan keamanan dan keselamatan saat berkendara. Safe ride dan selamat mudik, ya! (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber