Ziarah Kubur saat Lebaran, Inilah Doa yang Sebaiknya Dibaca

Ziarah Kubur saat Lebaran, Inilah Doa yang Sebaiknya Dibaca

Bacaan doa ziarah kubur saat Lebaran. --Radarutara.id

3. Membaca kalimat tahlil

لَا إِلَهَ إِلَّا اللهَ Laailaaha Illallah. Artinya: Tiada Tuhan selain Allah".

BACA JUGA: Niat dan Tata Cara Salat Jamak dan Qashar bagi Para Pemudik

4. Membaca doa ziarah kubur untuk ahli kubur

اَللَّهُمَّ اغْفِرْ لَهُ وَارْحَمْهُ وَعَافِهِ وَاعْفُ عَنْهُ، وَأَكْرِمْ نُزُلَهُ، وَوَسِّعْ مَدْخَلَهُ، وَاغْسِلْهُ بِالْمَاءِ وَالثَّلْجِ وَالْبَرَدِ، وَنَقِّهِ مِنَ الذُّنُوبِ والْخَطَايَا كَمَا يُنَقَّى الثَّوْبُ الْأَبْيَضُ مِنَ

الدَّنَسِ، وَأَبْدِلْهُ دَارًا خَيْرًا مِنْ دَارِهِ، وَزَوْجًا خَيْرًا مِنْ زَوْجِهِ، وَأَدْخِلْهُ الْجَنَّةَ، وَأَعِذْهُ مِنْ عَذَابِ الْقَبْرِ وَمِنْ عَذَابِ النَّار, وَافْسَحْ لَهُ فِي قَبْرِهِ، ونَوِّرْ لَهُ فِيهِ

Allahummaghfìrlahu war hamhu wa 'aafìhìì wa'fu anhu, wa akrìm nuzuulahu wawassì' madholahu, waghsìlhu bìl maa'ì watssaljì walbaradì, wa naqqìhì, mìnaddzzunubì wal khathaya kamaa yunaqqatssaubul abyadhu mìnad danasì.

Wabdìlhu daaran khaìran mìn daarìhì wa zaujan khaìran mìn zaujìhì. Wa adkhìlhul jannata wa aìdzhu mìn adzabìl qabrì wa mìn adzabìnnaarì wafsah lahu fì qabrìhì wa nawwìr lahu fìhì.

Artinya: Ya Allah, berilah ampunan dan rahmat kepadanya. Berikanlah keselamatan dan berikanlah maaf kepadanya. Berikanlah kehormatan untuknya, luaskanlah tempat masuknya. Mandikanlah dia dengan air, es, dan embun. Bersihkanlah dia dari kesalahan sebagaimana Engkau bersihkan baju yang putih dari kotoran.

BACA JUGA: 5 Tempat Wisata Kediri yang Cocok untuk Destinasi Libur Lebaran

5. Membaca beberapa surat pendek

- Surat Al-Qadar (7 kali)

- Surat Al-Fatihah (3 kali)

- Surat Al- Falaq (3 kali)

- Surat An-Nas (3 kali)

- Surat Al-Ikhlas (3 kali)

- Ayat Kursi (3 kali)

BACA JUGA: 5 Kuliner Mojokerto yang Wajib Anda Coba Sekalian Mudik Lebaran

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: